Harga Vespa GTS 300 Dan Spesifikasi Terbaru 2018

Harga Vespa GTS 300 Dan Spesifikasi Terbaru 2018

Harga Vespa GTS 300 Dan Spesifikasi Terbaru 2017

Harga Vespa GTS 300 –  Belum lama ini Piaggio Indonesia (PID) sebagai agen perusahaan merek Piaggio dan Vespa kembali menghadirkan motor terbaru yakni Vespa GTS 300, varian terbesar dari vespa saat ini akan dibekali dengan mesin 300 cc, dengan mesin tersbut membuat motor ini sangat bertenaga, sangat pas untuk dijadikan motor perjalanan jauh touring atau bahkan perjalanan dalam luar kota.

Vespa GTS 300 ini merupakan varian yang  paling besar juga paling bertenaga yang di miliki Vespa, bahkan motor ini memiliki dimensi besar , dan kesan gagah langsung muncul saat anda menemui motor ini, hanya saja dengan perfomanya yang baik tersbut membuat motor ini dibandrol dengan harga yang sangat mahal, dilangsir dari beberapa sumber Harga Vespa GTS 300 ada di beritakan  akan dijual dengan harga Rp 165 jutaan, kemudian apa saja yang membuat motor tersbut dibandrol dengan harga selangit ? langsung saja kita simak ulasan Spesifikasi Dan Harga Vespa GTS 300 Terbaru berikut ini.


Spesifikasi Vespa GTS 300
Mesin
Tipe4 Katup, 4 Langkah, Silinder tunggal
Kapasitas278.0 cc
PengapianInjeksi
Power Max15,8 Kw / 7500 Rpm
Torsi Max22,3 Nm / 5000 Rpm
Sistem PendinginLiquid cooled
Sistem TransmisiCVT (Continuous Variable Transmission)
StarterElektrik
Standar Buang GasEuro 3
Bodi
Dimensi1930 mm / 755 mm
Berat Isi112 kg
Jarak Sumbu Roda1,350 mm
Tinggi Jok800 mm
Kapasitas Tangki BBM9.5 Liter
Rangka dan Kaki-Kaki
Bahan BodyBaja
Suspensi depanSingle-arm ESS with coil spring and hydraulic absorber
Suspensi belakangDouble hydraulic shock absorber with four-position spring pre-load adjustment
Ban Depan Dan BelakangTubeless, 120 / 70 – 12 dan Tubeless, 130 / 70 – 12
Rem DepanCakram, ABS
Rem BelakangCakram, ABS
Fitur
Fitur– Material Body Yang kuat bahan baja– Bagasi ekstra luas
Review Vespa GTS 300

Daftar Harga Vespa GTS 300
Harga Vespa GTS 300Rp. 165.000.000.-
Harga Vespa GTS 300 BekasRp. –

Dengan berbagai kelebihan yang dimiliki  membuat motor ini dibandrol dengan harga terhitung  sangat mahal, dimana untuk varian standar  sendiri saja  motor ini dijual dengan Harga Rp 165 jutaan, dengan harga tersbut pastinya sobat sudah bisa memiliki sebuah mobil city cars keluaran terbaru, sudah barang tentu pemilik Vespa GTS 300 adalah para orang banyak uang saja yang bisa membeli motor dengan harga mahal, selain itu Vespa GTS 300 sendiri akan hadir dalam tiga pilihan warna yakni Rosso Dragon (merah), Nero Lucido(Hitam) dan Montebianco (Putih).

0 Response to "Harga Vespa GTS 300 Dan Spesifikasi Terbaru 2018"

Post a Comment